Video dengan konten yang memiliki nilai aesthetic atau keindahan ternyata diminati khalayak ramai. Oleh karena itu aplikasi edit video Filter Aesthetic dirilis guna mempermudah pembuat konten. Dengan apk ini background bisa ditambahkan pada objek misal alam yang indah, hasil kesenian, rumah yang indah dsb. Dengan apk seperti ini, orang yang tidak punya latar belakang komputer bisa menjelma jadi editor piawai. …
Read More »